Minggu, 30 November 2008

BUKU DIARY

Persoalan krisis atau tidak tergantung dari mindset (cara pandang-red). Bila focus pada kesempatan maka yang muncul kesempatan bukan kesulitan. Demikian pula sebaliknya.
Menulis buku diary mengenai hal-hal yang disyukuri setiap hari dan hal-hal yang diinginkan.
Menulis buku diary dilakukan setiap malam sebelum tidur lalu merenungkan kembali apa-apa yang ditulis, bayangkan dan rasakan selama 10 menit. Misalnya menulis, membayangkan banyak orang datang memberi order, punya banyak uang di account bank. Setelah berjalan secara rutin selama sebulan, perhatikan perubahan-perubahan yang terjadi.

Dikutip dan diringkas dari artikel inspirasi Warta Kota, Minggu 30 Nopember 2008 yang berjudul MENIKMATI BISNIS DI MASA KRISIS.

Tidak ada komentar: